Selamat! Cathy Sharon Hamil Anak Kedua

Selamat! Cathy Sharon Hamil Anak Kedua

- detikHot
Senin, 27 Apr 2015 07:58 WIB
Selamat! Cathy Sharon Hamil Anak Kedua
Jakarta -

Kabar bahagia datang dari Cathy Sharon. Kakak kandung Julie Estelle tersebut kini tengah mengandung anak kedua. Hal itu dikatakannya saat ditemui di kawasan Blok M, Jakarta Selatan.

"Saya lagi vakum karena isi (hamil) lagi," katanya, Minggu (26/4/2015) malam.

Kandungan tersebut sudah berjalan selama empat bulan. Namun, ia belum mengetahui jenis kelamin yang dikandungnnya.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Baca juga: Peringatan 2 Tahun Meninggalnya Uje Masuk Rekor MURI

"Belum tahu apa (jenis kelaminnya)," jelasnya lagi.

Sebelumnya, istri Eka Kusuma telah melahirkan anak pertamanya yang bernama Jacob Gabriel Kusuma.

(wes/dal)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads