Si Ganteng Mike Lewis Ternyata Pernah Jadi Pelayan Restoran

Si Ganteng Mike Lewis Ternyata Pernah Jadi Pelayan Restoran

- detikHot
Kamis, 26 Mar 2015 07:55 WIB
Si Ganteng Mike Lewis Ternyata Pernah Jadi Pelayan Restoran
Jakarta - Siapa yang menyangka pemain film, Mike Lewis, ternyata pernah menjajal profesi sebagai pelayan restoran sebelum menjadi seorang aktor.

Hal itu dikatakan saat ditemui di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Rabu (25/3/2015) malam.

"Iya dulu pernah waktu gue masih muda, masih kuliah gue kerja di restoran dan itu side job gue cari duit," cerita Mike Lewis.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Baca: Melihat Keintiman Pernikahan Sarah Sechan dalam Video

Tak hanya menjadi seorang pelayan restoran, bapak satu anak itu juga ternyata pernah menjadi seorang pelayan bar. Namun hal tersebut sama sekali tak dijadikannya sebagai masalah. Mengaku tidak malu sama sekali, Mike justru mengungkapkan dirinya bangga bisa mencoba berbagai macam profesi.

"Enak banget jadi waiters, dari situ saya sadar kalau saya mencintai masak," urainya seraya tersenyum.

Namun sayang saat ditanya lebih lanjut kapan dirinya menjajal profesi tersebut, Mike mengaku lupa.

"Sudah lama sekali lupa tahun berapanya," tutupnya.

(wes/dal)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads