Pasangan beda profesi itu pun akan segera melangsungkan pernikahan. Hari bahagia tersebut akan digelar besok di Hotel Gran Mahakam, Jakarta Selatan.
"Iya besok acaranya akan digelar di Gran Mahakam," ucap Demian kepada detikHOT, Rabu (21/5/2014).
Halaman Selanjutnya
Halaman