Mark hingga saat ini memang belum bisa bertemu dengan anak dan menantunya, Irwansyah. Keduanya menjadi artis yang tertangkap BNN di rumah Raffi Ahmad saat digerebek, Minggu (27/1/2013).
"Saya hari ini gunduli kepala karena sumpah BNN. Sampai tahun 2015, saya akan gundulin kepala saya," ungkapnya, Senin (28/1/2013)
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meski menggunduli rambutnya, tindakan tersebut diakui Mark bukan karena anak-anaknya tengah menjalani pemeriksaan di BNN. Menurutnya hal tersebut dilakukannya demi Indonesia bebas narkoba.
"Tujuannya itu kita mencoba nuntut sampai 2015, rambut saya akan botak untuk menghindarkan dari narkoba," tuturnya.
(nu2/mmu)