"Kelihatan sekali Dewi dan Agus bahagia. Kita ikut bahagia," ungkap Surya saat ditemui di Plataran, jalan Durian, No. 26, Ragunan, Jakarta Selatan, Minggu (11/12/2011).
Surya yang datang dengan sang istri, Cynthia Lamusu terlihat tak jarang berinteraksi dengan kedua pengantin. Bintang 'Arisan 2' itu juga mendoakan agar pernikahan mereka langgeng.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Sama Agus enak, Dewi enak, sudah kayak saudara. Orang mengalami kegagalan tapi silaturahmi nggak putus," tuturnya.
(nu2/nu2)