Dilansir dari Variety, Senin (11/7/2016), Matthew Rego dari Araca Group Broadway yang memproduksinya mengatakan ini adalah tahap awal.
"Pertunjukannya bukan tentang orang-orang yang duduk di sekitar rumah lalu bermain monopoli," ungkapnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Namun, Rego melanjutkan dramanya akan ditampilkan dengan versi yang berbeda. "Kami ingin mengeksplorasi dunia monopoli seperti halnya Lego yang sudah diadaptasi ke banyak bidang, tak hanya film dan karya seni," tambah dia lagi.
Tapi sampai sekarang belum diketahui tanggal dan lokasi penyelanggaran adaptasi mainan monopoli tersebut.
(tia/tia)











































