Baca Juga: 10 Karya Seni Terbaik di Art Stage Singapore 2015 (1)
Dengan memakai platform 'We are Asia', Art Stage Singapore ke-5 kali ini lebih menonjolkan seni kontemporer seniman Asia. Eksibisi ini juga menampilkan video art yang menyaring 40 karya dari seluruh dunia.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut 10 karya seni terbaik di Art Stage Singapore 2015 bagian ke-2 pilihan Forbes:
Tallur L.N.s Genetically Modified Landscape (Arario Gallery)
|
|
Khvay Samnangs Human Nature (Tomio Koyama Gallery)
|
|
"Saya ingin menyembunyikan identitas rakyat dan lingkungan mereka. Akhirnya, karya ini sebenarnya ingin mengungkapkan kebutuhan negara untuk reformasi sosial," katanya.
Rinat Voligamsis At the evening walk (11.12 Gallery)
|
|
Dalam lukisannya tampak seorang pria dan gadis kecil berhenti sejenak untuk membuang sisa roti di sebuah taman.
Sam Jinks Untitled (Standing Piet) (Sullivan+Strumpf)
|
|
Ada simbol kesedihan dan kerapuhan dalam kehidupan manusia dalam setiap patung-patung buatan Sam Jinks.
Antonio Santins Alicia (Marc Straus Gallery)
|
|
Halaman 2 dari 6











































