Halaman
'Soegija', Film Uskup Pertama di Indonesia
Selasa, 12 Jun 2012 17:02 WIB
Halaman ke 1 dari 0
1.
'Soegija', Film Uskup Pertama di Indonesia

-
Sutradara Garin Nugroho dipercaya membuat film yang mengisahkan kiprah uskup pribumi pertama di Indonesia, Mgr Soegijapranata. Film berjudul 'Soegija' itu merupakan film termahal Garin dengan biaya Rp 12 miliar.