Dikutip dari Allkpop, Selasa (23/4/2019) Yoochun diduga telah membeli dan menggunakan narkoba jenis metamfetamina atau sabu-sabu bersama dengan sang mantan tunangan.
Kini, pihak penyelidik masih menunggu hasil tes folikel Yoochun dari tim forensik nasional untuk memastikan apakah sang penyanyi positif menggunakan narkoba.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara itu pihak kepolisian berencana memanggil keduanya secara bersamaan untuk menjalani penyelidikan bersama dalam waktu dekat.