"Telur setengah mateng, sayur-sayuran yang nggak terlalu pakai bumbu gitu aku nggak bisa. Tadinya aku suka bangetkan, sempat vegetarian tiga bulan terus tiba-tiba nggak suka sayur," ujar Firrina Sinatrya saat ditemui di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Jumat, (25/5/2018).
Di kehamilannya yang menginjak dua bulan, Firrina Sinatrya sampai saat ini belum merasakan ngidam. Namun Istri dari Petra Sihombing itu kerap membayangkan makanan-makanan yang ingin ia makan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Petra Sihombing dan Firrina Sinatrya menikah pada 23 Maret lalu di Gereja Immanuel Gambir, Jakarta Pusat.
(mah/mah)