Space Gallery kembali hadir dengan pameran terakhirnya di kios terhipster ibukota. Lewat 'Barterin', para pengunjung diharapkan membawa barang-barangnya dan tukarkan dengan karya seni.
Eksibisi yang dibuka 3 Oktober mendatang akan dibuka dengan penampilan dari Ridwan Rau-rau pada pukul 19.00 WIB.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Para seniman yang berpartisipasi yakni Amy Zahrawan, Panji Purnama Putra Jin, Adi Dhigel Setiawan, dan Byba Dolby Sakula. Pamerannya sendiri akan berlangsung dari 3 sampai 17 Oktober mendatang.
(tia/tia)











































