Jakarta - Christian Sugiono dan Titi Kamal selalu terlihat mesra dan romantis di setiap kesempatan. Kini, Tian pun semakin membuat para penggemar khususnya perempuan iri karena tampak sweet mencium mesra Titi di Menara Eiffel di Paris, Prancis. Aww!
Hot Photo
Mesranya Christian Sugiono Cium Titi Kamal di Menara Eiffel
Senin, 27 Jul 2015 13:30 WIB
