Jakarta - Ikut menemani sang suami George Clooney di premiere film 'Tomorrowland' pada akhir pekan lalu di Anaheim, California, Amal Alamuddin tampil memesona. Kenakan dress hitam dengan nuansa pink, Amal jadi sorotan fotografer.
Hot Photo
George Clooney dan Istrinya yang Menawan
Senin, 11 Mei 2015 17:30 WIB
