Jakarta - Olga Syahputra menghembuskan napas terakhir di Singapura pada Jumat (27/3/2015). Kepergian pria bernama asli Yoga Syahputra itu sangat meninggalkan kesedihan yang mendalam bagi keluarga dan sahabat serta fans.
Hot Photo
Momen-momen Duka Kepergian Olga Syahputra
Senin, 30 Mar 2015 09:46 WIB
