Jakarta -
Menghadiri premiere 'World War Z' di Tokyo, Jepang, pada Senin (29/7/2013), pasangan Brad Pitt dan Angelina Jolie tampil serasi mengenakan busana berwarna hitam. Keduanya tampak ramah dan tak henti-hentinya menebar senyuman pada fans yang hadir.