Dewi Gita, Duta Kanker Serviks

Dewi Gita, Duta Kanker Serviks

- detikHot
Sabtu, 23 Okt 2010 11:33 WIB

- Penyanyi Dewi Gita sudah tiga tahun ini menjadi duta kanker serviks. Selama menjalani tugasnya, Dewi akan merasa puas jika banyak yang peduli pada penyakit pembunuh banyak perempuan itu.

Hide Ads