- Pada Senin (5/7/2010), bintang film 'Pocong Keliling', Bella Nasyahab sempat melakoni sesi pemotretan di studio detikhot. Mengenakan mini dress putih, Bella pun berpose cukup seksi.
Pose Seksi Bintang 'Pocong Keliling'
Selasa, 06 Jul 2010 16:15 WIB