Jakarta - Ada sejumlah nama musisi yang diduga menggelapkan harta kekayaannya agar tidak kena pajak. Mereka adalah Shakira, Elton John, Ringo Starr, dan Julio Iglesias.
Elton John hingga Ringo Starr, Deretan Musisi yang Terseret Pandora Papers
Selasa, 05 Okt 2021 20:24 WIB
