Jakarta - Rivan dan Abdul datang berkunjung ke kantor detikcom belum lama ini. Mereka berbagi cerita tentang pertemuan mereka kembali hingga menampilkan single barunya.
Hot Photo
Gaya Males-malesan Rivan dan Abdul
Rabu, 15 Mar 2017 17:59 WIB
Abdul dan Rivan saat berkunjung ke kantor detikcom, Warung Buncit, Jakarta Selatan belum lama ini.
Ada kisah unik dibalik kembalinya dua sahabat yang pernah tergabung dalam 'Abdul and the Coffee Theory' itu.
Saat itu Rivan tengah membeli pecel lele dan lagu mereka (Abdul and the Coffee Theory) di putar di radio.

Hal tersebutlah yang membuat lahirnya Rivan dan Abdul.
Mereka pun telah membuat sebuah single bertajuk 'Gadis di Ujung Sana'.
Namun kali ini mereka bermain lebih nge-pop dibandingkan band dahulunya.