Radio merupakan lagu yang dinyanyikan dan dipopulerkan oleh grup band asal Yogyakarta, Sheila On 7. Lagu ini masuk ke dalam album bertajuk 507 yang dirilis pada 2006 silam.
Bergenre alternatif/indie, Radio bercerita tentang rasa rindu seseorang yang ingin menyampaikan kepada sang kekasih. Jarak yang terbentang jauh membuatnya memilih Radio sebagai media penyampai pesan rindu. Yuk simak lirik lagu Radio berikut ini.
Namun sayang, lagu Radio tidak masuk dalam daftar lagu populer yang dibawakan oleh Duta, vokalis Sheila On 7, dan kawan-kawan dalam aksi panggung terkini mereka di Soundrenaline 2017.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
[Intro]
Am
Am Em
Lama.. Aku terpisah
Dm
Dari dirinya
E
Sekian lama
Am Em
Lama.. Sudah berlalu
Dm
Tapi jejaknya
E
Tertanam s'lamanya
Dm
Dia s'lalu ada
F
Di dalam doa
Dm
Terselip nama
G
Di dalam doa
[Reff]
C
Lewat radio
Am
Aku sampaikan
F G
Kerinduan yang lama terpendam
Am G
Terus mencari
C
Biar musim berganti
Dm Em
Radio cerahkan hidupnya
F G
Jika hingga nanti ku tak bisa
F
Menemukan hatinya
Em
Menemukan hatinya
Dm G C
Menemukan hatinya lagi
[Interlude]
F Em Dm
F Em Dm
Am G F
Lama.. Sudah berlalu
Em Dm
Tapi jejaknya
E
Tertanam s'lamanya
Dm
Dia s'galanya bagiku
Em
Dia s'galanya bagiku
F
Apa yang terjadi jika
A# G
Kugagal menemukannya
Reff:
C
Lewat radio
Am
Aku sampaikan
F G
Kerinduan yang lama terpendam
Am G
Terus mencari
C
Biar musim berganti
Dm Em
Radio cerahkan hidupnya
F G
Jika hingga mati ku tak bisa
F
Menemukan hatinya
Em
Menemukan hatinya
Dm G C
Menemukan hatinya lagi
Dm G F
Menemukan hatinya lagi
(srs/srs)