Dari siaran pers yang diterima oleh detikHOT, 'Skylight' bercerita tentang seseorang yang tidak pernah membuat keputusan dan tidak tahu apa yang ia inginkan dalam hidupnya.
Baca juga: 10 Band Rock Terbaik Sepanjang Masa |
"Seperti halnya seseorang yang mengikuti alur kehidupan yang ideal tetapi tidak memiliki arah yang ia putuskan sendiri," ujar gitaris dan vokalis Muhammad Rizky atau Kidz.
Lewat lagunya tersebut, Ping Pong Club juga ingin mengajak pendengarnya menjadi orang yang dapat menghargai pilihan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT











































