Belum lama ini, tepatnya pada April lalu, Linkin Park sempat menyapa penggemarnya di Indonesia. Dari sebuah tayangan video, Chester Bennington terlihat duduk bersama rekan satu bandnya, Mike Shinoda.
Video tersebut kemudian diartikan beragam oleh para penggemarnya di Indonesia. Kebanyakan dari mereka menganggap video tersebut sebagai pemanasan sebelum Linkin Park mengumumkan jadwal tur konsernya.
"Please come to Indonesia," tulis @diatmikaprpurna.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(dar/nu2)











































