Video 20Detik
Bacakan Gugatan di Sidang Cerai, Thalita Latief Ungkap Dua Petitum
Kamis, 15 Apr 2021 15:03 WIB
Jakarta - Thalita Latief kembali jalani sidang cerai di Pengadilan Agama Jakarta Pusat pada Kamis (15/4) pagi. Dalam agenda pembacaan gugatan ini, Thalita bersama kuasa hukumnya mengungkap dua hal yang menjadi petitum. Berikut penuturannya. (/)