Respons Sederet Seleb Lihat Kerusuhan di Gedung Capitol Amerika

Video 20detik

Respons Sederet Seleb Lihat Kerusuhan di Gedung Capitol Amerika

detikTV - detikHot
Kamis, 07 Jan 2021 10:45 WIB
LOS ANGELES, CALIFORNIA - AUGUST 25: (L-R) Keke Palmer, Cardi B, Jennifer Lopez, Constance Wu, and Lili Reinhart attend STX Entertainments
Foto: Matt Winkelmeyer/Getty Images
Jakarta - Sejumlah seleb Hollywood merespons kerusuhan yang terjadi di Gedung Kongres, Washington DC. Begini reaksi Cardi B, Khloe Kardashian, hingga Mark Ruffalo melihat pendukung Donald Trump memprotes pengesahan kemenangan Joe Biden. (/)

Hide Ads