Jakarta - Bintang televisi dan YouTuber Emily Hartridge meninggal dunia pada akhir pekan lalu. Ia mengalami kecelakaan saat sedang mengendarai skuter listrik di Inggris.
Hot Photo
Kisah Emily Hartridge, Tewas Kecelakaan dan Pernah Di-Prank Meninggal
Kabar duka datang dari YouTuber sekaligus presenter acara televisi, Emily Hartridge. Dok. Instagram/emilyhartridge
Ia meninggal dunia pada akhir pekan lalu usai mengalami kecelakaan tragis saat mengendarai skuter listrik miliknya.Β Dok. Instagram/emilyhartridge
Emily jadi korban kecelakaan pertama di Inggris yang tewas saat mengendarai skuter listrik.Β Dok. Instagram/emilyhartridge
Para fans mengenang Emily sebagai sosok yang sangat ceria dan inspiratif.Β Dok. Instagram/emilyhartridge

Ia kerap memberikan tips kesehatan, hubungan seksual hingga lainnya di channelnya itu.Β Dok. Instagram/emilyhartridge
Dalam acara tersebut pada tahun 2016 lalu, Emily pernah di prank dengan acara berkabung yang dilakukan keluarga serta para sahabat untuk dirinya itu.