"Dulu pernah tinggal di kandang bekas kambing, bukan kandang kambing ya. Soalnya kambingnya udah nggak ada jadi pas saya tempatin itu kandang bekas kambing," kata Bolot saat berbincang dengan Raffi di 'Okay Boss'.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Buat makan aja susah deh waktu itu, nggak ada kepikiran buat beli rumah," jelasnya lagi.
"Sekarang udah kaya dan terkenal, punya banyak kontrakan lagi ya pak Haji?," tanya Raffi.
"Alhamdulillah. Kontrakannya sekitar 140 pintu anak yang urus kita mah bikin aja waktu itu," beber Bolot.
Tonton Video Gubuk Reyot Lansia di Polman Dibongkar:
(wes/doc)