"Ya belum waktunya kali, mudah-mudahan diangkat kali ya," ujar Nurokhman saat ditemui di kediamannya, kawasan Duren Sawit, Jakarta Timur.
Uta sekarang berusia 20 tahun. Belum lama ini, ia baru saja lulus dari SMA.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Nggak nyari kerja, orang dia masih main-main. Saya suruh kuliah nggak mau. Ya mungkin pikirannya kurang cerdas," ungkapnya. (mau/ken)