"Mau tahu aja," ujarnya saat ditemui di KFC Kemang Jakarta Selatan, Jumat, (4/5/2018).
Baca juga: Opick Sebut Yulia Mochamad Wanita Baik |
Tak ada raut wajah kesal Opick saat dicecar soal kabar bakal menikah lagi. Ia pun menanggapi dengan santai.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Isu poligami memang tengah hangat menyelimuti kehidupan Opick. Belum selesai urusan cerai dengan Dian Rositaningrum dan baru saja ditinggal sang istri Wulan, kini muncul nama Yulia Mochamad dalam kehidupan Opick.
Saksikan video 20Detik untuk mengeahui puisi Opick untuk Yulia di sini:
[Gambas:Video 20detik] (mau/dar)











































