Jakarta - Yana Zein meninggal dengan memeluk agama Kristen seperti yang diakui oleh Swetlana. Namun sang ayah, Nurzaman bersikeras untuk memakamkannya dengan cara Islam.
Hot Photo
Usai Jadi Dilema Kedua Orangtua, Yana Zein Dimakamkan Secara Islam
Jumat, 02 Jun 2017 14:12 WIB

Swetlana, sang ibu tampak menangis tak kuasa setelah berdebat perihal pemakaman Yana Zein di rumah duka di kawasan Fatmawati, Jakarta Selatan pada Jumat (2/6).
Hal tersebut akibat sang ayah, Nurzaman yang ingin agar Yana Zein dikafankan.
Yana Zein pun dibawa beserta peti matinya untuk segera dikafankan.
Jenazah Yana Zein tampak dibawa untuk dimandikan dan dikafankan.
Yana Zein akan dimakamkan secara Islam di daerah Cinere meski belum jelas TPU mana yang akan dituju.