Tasya Kamila Tolak Jadi Model Majalah Dewasa karena Merasa Tak Seksi

Tasya Kamila Tolak Jadi Model Majalah Dewasa karena Merasa Tak Seksi

Hanif Hawari - detikHot
Selasa, 30 Mei 2017 21:06 WIB
Tasya Kamila pernah ditawari jadi model majalah dewasa. TFoto: Hanif Hawari
Jakarta - Penyanyi cilik Tasya Kamila rupanya pernah ditawari menjadi seorang model majalah dewasa. Tapi karena sesuatu hal ia batal jadi model panas di majalah.

Saksikan video 20detik mengenai Tasya Kamila di sini:


Tasya Kamila
mengatakan tawaran itu datang beberapa waktu lalu. Tapi akhirnya tawaran itu diabaikan.

"Iya. Cuma nominalnya nggak disebutin. Cuma ditawarin doang," ujarnya sambil tersenyum di Trans TV, Kapten Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (30/5/2017).

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Tasya Kamila pun sempat bingung dengan tawaran tersebut. Karena menurut wanita 24 tahun itu, dirinya tidak memiliki keseksian sedikitpun.

"Karena aku kan nggak ada seksi-seksinya," pungkasnya tertawa.


(hnh/kmb)

Hide Ads