Momo 'Geisha' Siap Nikah 8 April 2017

Momo 'Geisha' Siap Nikah 8 April 2017

Veynindia Esaloni Pardede - detikHot
Kamis, 30 Mar 2017 10:26 WIB
Momo Geisha Siap Nikah 8 April 2017
Foto: Instagram anne avantie
Jakarta - Momo 'Geisha' segera menikah 8 April mendatang di Malang, Jawa Timur. Hal itu dikatakan oleh Melly Goeslaw saat ditemui di kawasan Daan Mogot, Jakarta Barat, Kamis (30/3/2017) dini hari.

Mau nikah tanggal 8," kata Melly.

Melly sendiri akan datang pada acara tersebut jika tidak halangan. Ia mengatakan sudah mempersiapkan segala macam sesuatunya untuk berangkat menuju pernikahan Momo.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Aku Insya Allah mau datang ke Malang, Insya Allah," terangnya lagi.

Momo sendiri telah dilamar kekasihnya bernama Reza pada November lalu. Dia mantap melangkah ke jenjang selanjutnya dengan sosok pria yang telah banyak menginspirasinya tersebut. (wes/wes)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads