Bintang 'The Baywatch' tersebut mengaku berterimakasih atas doa yang dipanjatkan para penggemarnya. Ia berharap bisa segera pulih.
"Terima kasih atas perhatian dan doanya. Saya akan segera membaik, dan saya saya akan kembali bekerja secepatnya," tulis Priyanka pada 15 Januari lalu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Saya sedikit gugup, saya tak tahu kenapa tapi saya begitu bosan duduk di sofa selama tiga hari," kata Priyanka kepada Entertainment Tonight's.
Saksikan video 20detik di sini:
(nu2/nu2)











































