"Karena memang gue mikirnya menikah itu nanti nggak sekarang," ujar Vidi, Kamis (4/8/2016).
Bukan tanpa alasan Vidi belum ingin menikah dalam waktu dekat. Ia mengatakan masih banyak tujuan yang ingin dicapainya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lantas bagaimana dengan Sheila Dara?
"Gue dapetnya yang ini nggak mudah, filternya beruta-juta kali. Nah yang sekarang sama-sama punya visi mimpi untuk berlari bersama. Tapi ya mau fokus karier dulu," terangnya lagi. (wes/dal)











































