Justru sebaliknya. Dilla mengatakan dirinya kini semakin romantis dengan Bekti.
"Dia pulang langsung peluk aku, tidur pelukan juga. Kadang dilihat orang yang di luar aku berjilbab tapi pelukan di depan banyak orang, ciuman di depan banyak orang," katanya saat ditemui di Gedung Trans TV, Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (18/2/2016).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Aku minta nasihat orangtua, itu jadi hal yang bikin aku semangat. Dan, sekarang aku sama Mas Bekti itu berubah, kita sekarang kalau ada apa-apa suka cerita, jadi itu yang bikin aku semangat," tuturnya. (nu2/mmu)











































