Kejadian itu dialami Paramitha pada Mei 2007 ketika melahirkan anaknya hasil pernikahannya dengan pria ekspatriat Nenad Bago.
"Saya pernah melahirkan dalam mati suri, waktu itu pilihannya hidup dan mati. Itu tujuh tahun yang lalu," kata Paramitha saat ditemui di Studio Palem, Kemang Utara X, Jakarta Selatan, Rabu,(03/12/2014).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Paramitha mengaku tidak merasakan apa-apa ketika dirinya mati suri. Namun setelahnya, ia merasa mengalami perubahan dari sisi spiritual.
Baca juga: Mati Suri, Puput Melati Lihat Sosok Berjubah Putih
(hkm/hkm)











































