Namun Kabid Pencegahan Badan Narkotika Nasional Provinsi DKI Jakarta, Sapari, saat ditemui di kantornya di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (12/11/2014) belum juga mau membuka siapa sebenarnya VM dan K.
"Cari sendiri, VM kan ada banyak artis inisial seperti itu," ujar Sapari.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Saya sudah coba hubungi, tapi ketua Parfi masih di luar kota, masih ingin secepatnya. Besok mau ke Parfi, mudah-mudahan pagi atau siang. Kalau nggak bisa ketemu ketuanya mungkin siapa saja yang punya kewenangan dari Parfi," jelasnya.
(dar/kmb)











































