Sigi Wimala Pilih Olahraga Lari Sendirian

Celeb of the Month

Sigi Wimala Pilih Olahraga Lari Sendirian

- detikHot
Kamis, 02 Okt 2014 16:08 WIB
Sigi Wimala Pilih Olahraga Lari Sendirian
Sigi Wimala (Instagram)
Jakarta - Melakukan kebiasaan olahraga dijalani berbeda-beda oleh tiap orang. Sebagian merasa nyaman aktivitas tersebut berbarengan bersama teman. Namun bagi Sigi, melakukan olahraga lari sendiri jauh lebih menyenangkan untuk dijalani.

"Nyamannya aku emang begitu. Entah kenapa aku suka aja lari sendirian," ujar Sigi menceritakan kegiatan olahraga yang ia suka tersebut.

Sambil berlari diakui bintang film 'Hi5teria' itu membuatnya bisa lebih tenang mengatur banyak hal. Banyak rencana yang ia susun dilakukannya sambil lari.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Konsisten melakukan olahraga tersebut membuat Sigi sudah melewati level kepuasan yang kerap dirasakan oleh para pelari bernama runner's high ketika mereka merasakan lelah dan berkeringat setelah melakukannya.

ION dan cairan tubuh akan hilang bersamaan dengan keluarnya keringat setelah berolahraga. Untuk menggantikannya minum minuman yang mengandung ION dan komposisinya mirip dengan cairan tubuh

"Berkeringat saja sudah bikin senang. Tapi kalau udah lari itu ada rasa bahagia yang lebih gitu, dan rasanya lengkap sehat sekaligus bahagia," paparnya.

(doc/hkm)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads