"Stres, kecewa juga," ujar pelantun lagu 'Sunny' itu saat ditemui di Balai Sarbini, Balai Sarbini, Plaza Semanggi, Jakarta Selatan, Sabtu (3/7/2010).
BCL pun mengungkapkan pihak yang menyebarkan gosip tersebut sangat tega kepadanya. Apalagi saat ini, istri Ashraf Sinclair itu tengah hamil.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Namun, BCL tidak mau terlalu menanggapi gosip tersebut. Pelantun hits 'Pernah Muda' itu yakin video porno tersebut tidak pernah ada.
(hkm/hkm)