Di kediaman bergaya tropis etnik ala Dwi Andhika terdapat berbagai keunikan. Jika dilihat dari luar maka akan seperti rumah kayu. Namun ketika masuk ke dalamnya, suasana etnik dan penuh dengan perabot kayu akan terasa sekali.
Pria yang akrab disapa Dhika membeli bangunan tersebut sejak 2005, namun baru empat tahun berikutnya ia tinggal mandiri di sana. Setiap perabitan yang diisinya dicicil hingga semuanya penuh terisi.
Berikut serba serbi dari rumah bergaya tropis etnik ala Dwi Andhika yang dihimpun detikHOT. Di antaranya:
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Patung dari Papua
|
|
"Waktu dulu ada show di sana, saya beli patung itu. Ditenteng-tenteng sendiri ke dalam pesawat. Belinya juga masih harga murah kok," ucapnya kepada detikHOT akhir pekan lalu. Selain patung Papua, di lantai dua ia juga memajang patung serupa. Dhika meletakkannya persis berada di depan toilet rumahnya.
Dua Lukisan Menyala di Ruang Tamu
|
|
"Saya memang suka seni, makanya belajar fashion designer. Aku baju-baju yang saya buat sendiri dan seni itu kayak sudah mengalir sendiri," ucap Dhika. Berita selengkapnya soal lukisan tersebut di sini.
Pajangan Bingkai di Ruang Makan
|
|
Dapur dan Mini Bar Minimalis
|
|
"Karena di atasnya kan toilet. Kalau di bawahnya dapur kan nggak bagus. Sedangkan dapur itu kan energi buat kita makan, kalau toilet kan ngeluarin yang kotor-kotor, jadi nggak bagus. Ya sudah aku pindah," tambahnya.
Halaman 2 dari 5











































