Doris Day lahir dengan nama Doris Mary Ann Kappelhoff pada 3 April 1922 di Ohio, Amerika Serikat. Hulton Archive/Getty Images
Usai terjun di dunia musik, ia menjajal seni peran dan tampil di Romance on The High Seas pada 1948. Hulton Archive/Getty Images
Dalam film tersebut ia beradu peran dengan Jack Carson. Dok. Ist
Doris awalnya tak menyangka dirinya bisa berakting, namun atas bantuan sutradara Michael Curtiz yang menyebutnya mewakili gambaran gadis Amerika pada umumnya. Dok. Ist
Selanjutnya ia bermain dalam 'Storm Warning' pada 1951 dan juga big hitsnya 'I'll See You In My Dreams' yang menjadi box office selama 20 tahun. Dok. Ist
Doris berhasil mendapatkan nominasi Best Actress lewat penampilannya di film 'Piilow Talk' pada 1959. Dok. Ist