Serasinya Tara Basro dan Chicco Jerikho

Chicco dan Tara saat tiba di lokasi acara.
Keduanya tampak serasi dengan busana serba hitam.
Chicco tampak gagah dengan tuxedo hitam, sementara Tara cantik dibalut dress hitam dengan motif floral berwarna pink.
Dalam acara tersebut, Tara berhasil meraih penghargaan Pemeran Utama Wanita Terbaik lewat film 'A Copy of My Mind' arahan Joko Anwar.
Chicco dan Tara saat ditemui di ICE BSD City, Tangerang, Banten, Senin (23/11/2015).