Tak hanya Suzy, Fei dan Jia juga ikut mengungkapkan rasa sedihnya lewat Twitter. "Aku baru saja mendengar soal Ladies' Code. Hatiku rasanya sakit. Beristirahatlah dengan tenang. Aku akan berdoa," tulis Fei.
Sementara Jia menulis pesan singkat, "Hatiku sedih mendengar kabar Ladies' Code. Turut berbelasungkawa,"