Menjelajahi Imagispace di PIK 2, Rasakan Seni Lebih Dekat!

Imagispace menjadi pameran seni inovatif dan imersif yang bakal memanjakanmu dengan berbagai karya seni instalasi.  Foto: Tia Agnes/ detikcom

Seluas 1.600 meter persegi, Imagispace mengajak untuk merasakan pengalaman seni yang tak biasa. Di ruangan pertama 'Eternal Tides', di sini kamu akan mendapati gambar-gambar interaktif yang melampaui batas antara air, udara, dan ruang. Foto: Courtesy of Inke Maris

Ruangan kedua akan mengajakmu interaktif. Naiklah ke atas trampolin, loncatlah, dan hempaskan segala gundah gulana. Tentu saja, boleh berteriak dan tertawa bebas!  Foto: Tia Agnes/ detikcom

Ruangan ketiga sepertinya bisa membuatmu pusing. Kacaunya musim dingin yang menjadi tema, benar-benar seperti chaos. Tapi kamu bisa menikmatinya selama rileks-rileks saja.   Foto: Courtesy of Inke Maris

Ruangan ketiga sepertinya bisa membuatmu pusing. Kacaunya musim dingin yang menjadi tema, benar-benar seperti chaos. Tapi kamu bisa menikmatinya selama rileks-rileks saja.  Foto: Tia Agnes/ detikcom

Ini potret Co Founder dan Creative Director Imagispace, Mervi Sumali. Sosoknya dikenal sebagai salah satu pencipta pameran seni interaktif dan imersif terbesar di Indonesia. Foto: Courtesy of Inke Maris

Tiket Imagispace dibanderol ke dalam dua kategori yakni weekday Rp 128 ribu per orang dan akhir pekan seharga Rp 150 ribu per orang.  Foto: Courtesy of Inke Maris

Menjelajahi Imagispace, akan membuatmu merasakan seni jadi lebih dekat lagi!

Imagispace menjadi pameran seni inovatif dan imersif yang bakal memanjakanmu dengan berbagai karya seni instalasi.  Foto: Tia Agnes/ detikcom
Seluas 1.600 meter persegi, Imagispace mengajak untuk merasakan pengalaman seni yang tak biasa. Di ruangan pertama Eternal Tides, di sini kamu akan mendapati gambar-gambar interaktif yang melampaui batas antara air, udara, dan ruang. Foto: Courtesy of Inke Maris
Ruangan kedua akan mengajakmu interaktif. Naiklah ke atas trampolin, loncatlah, dan hempaskan segala gundah gulana. Tentu saja, boleh berteriak dan tertawa bebas!  Foto: Tia Agnes/ detikcom
Ruangan ketiga sepertinya bisa membuatmu pusing. Kacaunya musim dingin yang menjadi tema, benar-benar seperti chaos. Tapi kamu bisa menikmatinya selama rileks-rileks saja.   Foto: Courtesy of Inke Maris
Ruangan ketiga sepertinya bisa membuatmu pusing. Kacaunya musim dingin yang menjadi tema, benar-benar seperti chaos. Tapi kamu bisa menikmatinya selama rileks-rileks saja.  Foto: Tia Agnes/ detikcom
Ini potret Co Founder dan Creative Director Imagispace, Mervi Sumali. Sosoknya dikenal sebagai salah satu pencipta pameran seni interaktif dan imersif terbesar di Indonesia. Foto: Courtesy of Inke Maris
Tiket Imagispace dibanderol ke dalam dua kategori yakni weekday Rp 128 ribu per orang dan akhir pekan seharga Rp 150 ribu per orang.  Foto: Courtesy of Inke Maris
Menjelajahi Imagispace, akan membuatmu merasakan seni jadi lebih dekat lagi!