Di hari pertama kunjungan yang terbuka untuk umum, Museum MACAN membuka ruang pamerannya dengan protokol kesehatan yang ketat. Foto: Courtesy Museum MACAN
Pengunjung dilarang membuka masker wajahnya, meski untuk keperluan selfie. Foto: Courtesy Museum MACAN
Bagi kamu pencinta seni, bisa melihat karya koleksi dari Museum MACAN Jakarta yang sedang dipamerkan. Foto: Courtesy Museum MACAN
Ada juga pameran tunggal Melati Suryodarmo yang bertaju Why Let the Chicken Run? yang performans-nya bakal digelar secara spesial bertepatan dengan hari ulang tahun museum yang keempat. Foto: Courtesy Museum MACAN
Di bagian depan museum, pengunjung juga bisa melihat salah satu karya seni instalasi dalam pameran seni Multiverses and Dreams, Semesta dan Angan. Foto: Courtesy Museum MACAN
Yuk, jalan-jalan ke Museum MACAN di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, dan informasi selengkapnya bisa dilihat di media sosial mereka. Foto: Courtesy Museum MACAN