Ini Aloysius Pang, Aktor Singapura yang Wafat saat Wamil

Aloysius Pang meninggal saat menjalani wajib militer di Selandia Baru. Dok. Instagram/aloypang
Aktor berusia 28 tahun itu meninggal akibat kecelakaan saat memasang senjata artileri di kerangka baja. Dok. Instagram/aloypang
Aktor 'Young & Fabulous' terjepit di antara senjata tersebut saat diturunkan. Dok. Instagram/aloypang
Sebelumnya ia sempat dibawa ke rumah sakit dan menjalani operasi, namun nyawanya gagal diselamatkan. Dok. Instagram/aloypang
Hal ini merupaka kecelakaan ke-4 dalam 18 bulan ini, semoga tak ada korban lainnya seperti Aloysius! Dok. Instagram/aloypang