Cerita Ruben Onsu Soal Istrinya yang Jenguk Putri Denada

Ruben Onsu saat ditemui di kawasan Trans TV, Jakarta Selatan, Selasa (17/7). Foto: Pool/Noel/detikHOT
Saat tau putri Denada sakit Ruben Onsu mengijinkan sang istri untuk menjenguk putri dari sahabatnya itu. Foto: Pool/Noel/detikHOT
Ia pun bercerita bahwa Sarwendah, terbang ke Singapura untuk bertemu dan memberikan support. Foto: Pool/Noel/detikHOT
Ia pun medoakan semoga putri Denada, Shakira sembuh. Foto: Noel/detikHOT